Materi Soal Perbedaan Suhu dan Kalor

109 Likes Comment
pengertian dan perbedaan soal suhu dan kalor

Sekilas, kalor dan suhu seperti hal yang sama. Kamu pun perlu tahu bahwa keduanya memang merujuk pada sesuatu yang berkaitan dengan panas. Namun untuk kamu yang mempelajari ilmu fisika, pasti kamu pun akan lebih banyak untuk menemukan perbedaan dari keduanya. Keduanya pun memiliki arti yang berbeda. Bahkan satuan yang digunakan untuk mengukurnya pun berbeda. Bagi kamu yang ingin untuk mengetahui tentang perbedaan suhu dan kalor, maka kamu pun sebaiknya menyimak ulasan berikut ini.

Apa saja perbedaan Suhu dan Kalor?

Pengertian Suhu dan Kalor

Suhu memiliki pengertian yakni besaran yang menyatakan tentang derajat, baik panas atau dingn terhadap suatu benda. Sedangkan alat yang digunakan untuk mengukur suhu yakni thermometer. Pada umumnya, di dalam kehidupan sehari hari masyarakat sering kali menghitung suhu dengan menggunakan indra peraba. Namun, dengan semakin canggihnya teknologi maka muncullah thermometer sebagai alat untuk mengukur suhu dengan lebih valid.

Setelah mengetahui tentang suhu, maka pengertian dari perbedaan suhu dan kalor  dari segi pengertian kalor adalah panas yang mampu untuk berpindah dari benda yang mempunyai kelebihan panas menuju ke benda yang kekurangan panas. Di dalam satuan internasional, maka kalor sendiri biasanya dinyatakan dengan menggunaan Joule. Sedangkan satuan lainnya juga bisa dinyatakan dengan kalori.

Cara Pengukuran

Untuk kalor sendiri, maka akan mengukur semua energi pada bagian tertentu. Dimana untuk hal ini termasuk dalam energi kinetik yang tercipa oleh gerakan molekuler. Selain itu, energi potensial yang disimpan dalam ikatan molekul pun juga dapat diukur. Sehingga, dapat dikatakan bahwa kalor merupakan sebuah bentuk energi yang terus bergerak. Dengan begitu, kamu pun menjadi sedikit mengerti tentang perbedaan keduanya.

Baca Juga:  Perbedaan Membeku dan Menguap Beserta Contoh Dalam Sehari Hari

Sedangkan untuk suhu, biasanya akan mengukur energ kinetik yang dilepaskan oleh molekul yang bergerak. Meskipun terdapat perbedaan suhu dan kalor, namun keduanya sama sama diatur oleh hukum termodinaika. Dimana untuk hukum ini mengatakan bahwa alam akan selalu mencoba untuk mendistribusikan dan meratakan semua energi dalam sistem yang tertutup. Sehingga, kamu pun bisa membayangkan bahwa energi sebagai salah satu aliran yang akan terus mengaliri.

Rumus Satuan Ukur

Seperti yang telah dibahas diatas, bahwa kalor diukur dengan menggunakan Joule. Satua ini sendiri merupakan jumlah dari energi panas yang disalurkan. Untuk itu, watt juga mengukur laju transfer dari energi ini. untuk kamu yang belum tahu, watt memiliki ukuran yang sama dengan joule per detik. Sedangkan untuk suhu sendiri dapat diukur dengan berbagai skala yang berbeda.

Sehingga, perbedaan suhu dan kalor ini juga bisa terlihat dari ukuran satuannya. Tiga skala yang sering kali digunakan untuk mengukur suhu adalah Kelvin, Farenheit dan Celcius. Perlu kamu tahu, Kelvin sendir merupakan skala ilmuah yang didasarkan pada konsep nol mutlak. Sedangkan pada umumnya, Celcius digunakan pada seluruh dunia untuk mengukur suhu bagi konsumen dan juga ilmah. Dan untuk penggunaan skala dari Farenheit, digunakan pada Amerika dan beberapa negara terkecil lainnya.

Itulah sekilas yang perlu kamu ketahui tentang perbedaan dari keduanya. Meskipun sekilas kedua hal tersebut terlihat sama, akan tetapi setelah membaca uraian di atas maka kamu pun akan menjadi sedikit tahu mengenai beda dari suhu dan kalor. Dengan begitu, kamu nantinya akan bisa menjadi lebih paham. Bahkan satuan untuk mengukurnya pun berbeda. Untuk tujuan yang umum, memang agak sedikit membingungkan untuk keduanya.

Baca Juga:  Apa Saja Perbedaan Mengembun dan Menyublim? Jelaskan!

You might like

About the Author: Recca Wibisono

Market Analysis Enthusiast lulusan salah satu kampus negeri jurusan manajemen bisnis yang mempunyai hobi belanja